Dijamin Menarik, Ini dia 7 Jenis Desain Rumah Modern dan Kekinian

Dijamin Menarik, Ini dia 7 Jenis Desain Rumah Modern dan Kekinian

Memiliki rumah yang bagus adalah impian semua orang. Apalagi dengan banyaknya jenis desain rumah yang kini bisa dijadikan pilihan. Rumah dengan desain yang unik akan menjadi inspirasi dan kepuasan bagi sang pemilik rumah. Lantas desain rumah kekinian apa saja yang bisa dijadikan referensi? Mari simak beberapa jenis desainnya berikut ini:

7 Jenis Desain Rumah Modern dan Kekinian

jenis desain rumah
jenis desain rumah

1. Desain Rumah Kekinian Industrial

desain rumah industrial kekinian

Jenis desain rumah pertama yang sedang populer saat ini yaitu desain rumah kekinian bergaya desain fasad industrial. Desain rumah ini memiliki ciri khas pada lantai dan dindingnya yang masih sangat asri dengan bahan utamanya semen dan dinding bata. Tak hanya itu saja, rumah industrial juga biasanya menggunakan barang-barang tidak terpakai namun ramah lingkungan di sepanjang ornamen penghiasnya.

2. Desain Rumah Bergaya Kontemporer

desain rumah kontemporer modern
desain rumah kontemporer modern. foto : pinterest.com

Bagi yang menyukai gaya kontemporer, desain rumah ini mungkin sangat cocok untuk diimplementasikan ke dalam rumah impian. Model rumah kontemporer sangat melekat dengan cat rumah yang didominasi dengan warna putih dan abu-abu. Tak sampai disitu saja, desain rumah jenis ini juga akan didominasi dengan berbagai furniture mahal ataupun metalik untuk menambah elegan desain ini.

Baca juga 12 Rekomendasi Jasa Bangun Rumah dan Renovasi di Palembang

3. Desain Rumah Bertema Vintage Modern

desain rumah Vintage Modern
desain rumah Vintage Modern interior. foto : pinterest.com

Halaman: 1 2 3 4

Bikin Rumah

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Dijamin Menarik, Ini dia 7 Jenis Desain Rumah Modern dan Kekinian yang dipublish pada May 11, 2022 di website BikinRumah.co.id

Leave a Comment