7 Ide Desain Rumah Joglo Sederhana Khas Suku Jawa

Rumah Joglo merupakan salah satu rumah tradisional suku Jawa yang memiliki filosofi tersendiri. Apabila Anda ingin membangun rumah dengan desain tersebut, maka pastikan mencari tahu dahulu apa saja ide desain rumah Joglo sederhana tetapi cukup menarik.

7 Desain Rumah Joglo Sederhana yang Kekinian

Rumah Joglo dahulunya hanya dimiliki oleh para bangsawan dan saudagar saja. Tentu saja, hunian tersebut memiliki desain rumah sangat khas. Apabila ingin membangunnya, maka pahami dahulu beberapa ide desain selengkapnya di bawah ini:

  1. Pendopo

pendopo

Pendopo atau lebih banyak orang kenal dengan istilah pendapa merupakan sebuah pavilium yang terletak di bagian depan kompleks. Tentu sangat cocok apabila Anda ingin membangun rumah khas Joglo tetapi tetap sederhana dengan berbagai fungsi.

Umumnya pendopo tersebut berguna untuk menerima tamu, pertunjukan ritual, pertemuan sosial, dan masih banyak lagi lainnya. Selain itu, desain pendopo satu ini biasanya akan menggunakan atap Joglo dan sering hanya tersedia di kompleks rumah orang kaya saja.

  1. Omah

omah joglo jawa

Merupakan sebuah area yang berada di bagian rumah utama. Kata omah ini sendiri berasal dari Austronesia dengan arti rumah. Tentu tidak ada salahnya apabila Anda memilih untuk menerapkan ide desain rumah Joglo tradisional tersebut.

Terlebih, tentu rumah ini memiliki ciri khas tersendiri sesuai dengan suku Jawa. Tidak hanya itu, umumnya omah tersebut mempunyai tata letak persegi ataupun persegi panjang. Adapun lantainya akan meninggi sehingga berbeda dari lainnya.

Halaman: 1 2 3 4

Bikin Rumah

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul 7 Ide Desain Rumah Joglo Sederhana Khas Suku Jawa yang dipublish pada May 22, 2022 di website BikinRumah.co.id

Leave a Comment